14 Februari 2011

Cara Menghilangkan Iklan di Program YM

Baru kali ini saya membahas program Yahoo Messenger (YM) dan ini juga merupakan artikel pertama tentang YM. Karena ini tips trik pertama tentang YM jadi kita mulai dari yang mudah terlebih dahulu , lho kenapa kok tidak cara mendaftar ?? kalau soal itu mungkin sobat blogger udah banyak yang tahu dan saya mengira artikel ini adalah hal pertama yang bisa anda lakukan kalau mau dan tidak bisa kalau tidak mau.
Back to point langsung saja gimana caranya menghilangkan iklan di program YM ikuti langkah-langkah berikut :
1. Klik Start => Run masukkan regedit klik ok
Pada programyang terbuka (Registry Editor), buka HKEY_CURRENT_USER\Software\ Yahoo\pager\YUrl , di layar sebelah kanan terdapat string-string berikut:


Messenger Ad
Webcam Upload Ad
Webcam Viewer Ad
Webcam Viewer Ad Big
Webcam Viewer Ad Medium
Change Room Banner
Conf Adurl
Chat Adurl

menghilangkan iklan yahoo! messenger: registry editor
Klik 2x masing-masing string tersebut, kemudian ubah isi dari Value data dengan asterisk (*), lihat contoh berikut:
menghilangkan iklan yahoo! messenger: value data
Dan berikut ini hasilnya…
menghilangkan iklan yahoo! messenger: instant yahoo messenger


Udah dech selesai......






Jangan lupa Share kalo udah berhasil
Thanks,



























0 komentar:

Posting Komentar

Berilah sedikit komentar, demi kemajuan blog ini
NOTE : Komentar jangan pedes-pedes